Category: Partnership
-
Review Body Care Terbaru Scarlett Fragrance Body Cream & Body Serum-Happy
Di blog post sebelumnya aku sudah kasih tau kalian tentang varian wangi terbaru Scarlett yaitu Happy. Selain varian wangi baru, Scarlett juga mengeluarkan bodycare terbaru yaitu Scarlett Fragrance Body Cream dan Scarlett Body Serum. Penasaran sekali dengan 2 produk terbaru Scarlett ini. Aku langsung coba keduanya. Buat kalian yang belum tau wangi Happy ini basicnya…
-
Menghilangkan 7 Bau Membandel Dengan Pewangi Pakain Molto Korean Strawberry
Selama ini untuk mencuci aku selalu menggunakan pewangi pakaian untuk membantu menambah wangi pakaian keluarga. Jadi tidak hanya mengandalkan dari deterjen saja. Pewangi pakain yang biasa aku pakai yaitu Molto. Jadi saat tahu Molto mengeluarkan varian baru yaitu Molto Korean Strawberry, sebagai pecinta drama Korea tentu saja aku tertarik untuk mencoba Rekomendasi Pewangi dan Pelembut…
-
Review Skincare Viral Di Tiktok-Skintific 5x Ceramide Barrier Repair Moisture Gel
Akhir-akhir ini banyak sekali muncul produk skincare viral di tiktok yang membuat aku penasaran untuk mencoba. Salah satu brand yang sering lewat di FYP-ku adalah Skintific. Sebelumnya aku sudah pernah coba Skintific 5x Ceramide Low pH Cleanser. Salah satu gentle cleanser dan cocok di kulitku, jadi aku memutuskan coba Moisture Gel-nya juga. Aku sudah…
-
Body Mist Dengan Anti Bacterial-Review KiKuKo All Varian
Di era pandemi ini, beberapa produk kecantikan dari mulai skincare sampai makeup menambahkan benefit anti-bacterial. Bahkan ada juga Body Mist dengan anti-bacterial dan ini merupakan brand lokal loh namanya KiKuKo. Jadi kali ini aku akan review KiKuKo Body Mist. About KiKuKo Seperti biasa untuk produk dari brand baru yang aku review, aku akan kasih sekilas…
-
Scarlett Yordania Sea Salt Shampoo dan Conditioner Brand Lokal Untuk Rambut Lepek
Pada kesempatan kali ini aku mau membahas Shampoo dan Conditioner brand lokal untuk rambut lepek. Brand ini memang sudah terkenal memiliki varian produk yang bervariasi dengan harga terjangkau dan kualitas yang tidak perlu diragukan. Produk yang aku coba kali ini adalah Scarlett Yordania Sea Salt Shampoo dan Conditioner. Setelah beberapa kali coba produk bodycare…
-
Review Scarlett Shower Scrub Varian Baru (Freshy, Charming & Jolly)
Hello beautiful! Aku yakin kalian pasti sudah pernah atau paling tidak tau dengan produknya Scarlett. Lagi-lagi Scarlett mengeluarkan Shower Scrub varian baru. Jadi, varian baru yang mereka keluarkan adalah Freshy, Jolly dan Charming. Yup benar banget, 3 varian ini yang sebelumnya dalam bentuk lotion dan sekarang sudah ada dalam bentuk shower scrub. Aku…
-
Serunya Aktivitas Air Di Rumah Dengan Kolam KISUBO
Halo mama! Kegiatan bersama anak di akhir pekan biasanya akan saya isi dengan beberapa aktivitas. Kebetulan minggu lalu saya dan anak-anak melakukan aktivitas air berenang dengan kolam Kisubo. Serunya aktivitas air di rumah dengan kolam Kisubo akan saya bahas ditulisan dibawah ya. So keep on reading… Di masa pandemi ini memaksa kita sebagai orangtua untuk…
-
Ingin Kursus Bahasa Mandarin Dengan Asyik? Di LingoAce, Yuk!
Cina adalah salah satu negara dengan pertumbuhan ekonomi tercepat di dunia dan pertumbuhannya hampir 6% per tahunnya. Banyak orang yang sudah mulai menyekolahkan anaknya kursus bahasa Mandarin sedini mungkin untuk menghadapi peluang pendidikan dan karir ke depannya. Perusahaan-perusahaan di China membuka pintu bagi para profesional terampil dari seluruh dunia. Insinyur TI, penulis, guru bahasa Inggris,…
-
Mengatasi masalah kulit kusam, iritasi dan maskne dengan Skintific 5x Ceramide Low pH Cleanser
Hallo, beauties! Sebagai pengendara motor, setiap hari kulitku terpapar dengan debu dan kotoran. Ditambah dengan kondisi pandemi yang sudah lebih dari setahun, mengharuskan kita untuk melakukan protokol kesehatan bermasker selama berkegiatan diluar rumah. Permasalahan kulit yang ku hadapi selama pandemi ini selain kulitku mudah sekali kusam, terkadang muncul juga iritasi dan bahkan maskne jika…
-
Beragam Cara untuk Menghilangkan Bekas Luka Bakar
Pernahkah anda mengalami luka bakar, naik itu serius maupun ringan? Jika iya, pastinya anda merasa bahwa bekas pada luka bakar tersebut sulit untuk dihilangkan. Bahkan pada tingkat tertentu, luka bakar bisa menjadi permanen jika tidak ditangani dengan segera. Meskipun sebenarnya jaringan kulit bisa tumbuh sacra alami, namun dalam beberapa kasus tertentu tidak dapat menghilangkan bekas…