Category: Cushion
-
3 Rekomendasi Cushion Lokal Untuk Kulit Kering
Hello, my dear beauties! Sebagai ibu beranak dua yang mengutamakan keringkasan termasuk dalam hal makeup, Aku pribadi lebih suka pakai cushion sebagai makeup base. Aku mau kasih 3 rekomendasi cushion untuk kulit kering nih. Kenapa kulit kering sih? Ya karena tipe kulitku kering..ehehe. Selain itu aku juga suka makeup dengan finish glow atau paling tidak […]
-
Review Makeover Hydrastay Lite Glow Cushion (N30)
Hello my dear beauties!! Cushion is my favourite base makeup. Kenapa? Karena buatku aplikasi cushion itu mudah, sudah ada puff atau sponge jadi tidak perlu repot dengan makeup tools terpisah. Kali ini aku dapat kesempatan untuk coba Make Over Hydrastay Lite Glow Cushion. Setelah sukses dengan Make Over Powerstay Demi-Matte Cushion, yaitu cushion dengan hasil akhir […]
-
Review Rollover Reaction Cushion Compact Tinted Moisturizer- 02 Honey Toast
Hello, dear beautiful ladies! Sepertinya aku masih suka mencoba produk complexion dari brand lokal nih. Dulu memang aku jarang banget suka pakai foundation, cushion atau concealer. Pokoknya base makeup andalan ku ya cuma two way cake. Tapi berhubung hamil anak kedua ini bawaan pengen full makeup tuh kenceng banget jadi hobiku ya itu makeup […]
-
Review Hayuni: Pixy Make It Glow Dewy Cushion (301 Medium Beige)
Hi Beautiful Ladies! Akhirnya setelah sekian lama saya pun memutuskan untuk membeli makeup lagi . Sebelum memutuskan membeli makeup saya melihat makeup apa saja yang sedang menjadi trend. Nah, salah satunya ini, Pixy Make It Glow Dewy Cushion. Seneng banget ya produk lokal sekarang ini sudah semakin bagus inovasinya gak kalah dengan produk luar. Saya pribadi […]